Pembaca yang budiman yang membutuhkan soal latihan Biologi SMA, ini kami sampaikan Soal USBN Biologi dengan jumlah 40 soal. Pada bagian 3 ini terdiri 10 soal mulai no 31 sampai no 40. Yang belum membaca bagian sebelumnya :Baca juga : Soal PG USBN Biologi SMA dan Jawabannya Part 1 dan Baca juga : Soal USBN Biologi dan Jawabannya part 2
31. Perhatikan gambar mutasi gen di
bawah ini !
Berdasarkan
peristiwa mutasi gen di atas, pernyataan di bawah ini yang benaradalah ....
- A. Jenis mutasi duplikasi, yang
mengakibatkan mutasi bisu ( silent
mutation)
- B. Jenis mutasi substitusi, yang
mengakibatkan mutasi salah arti ( missense
mutation )
- C. Jenis mutasi substitusi, yang
mengakibatkan mutasi tanpa makna (nonsense
mutation )
- D. Jenis mutasi delesi, yang
mengakibatkan mutasi pergeseran rangka ( frameshift mutation )
- E. Jenis mutasi delesi, yang mengakibatkan jenis mutasi salah arti ( missense mutation )
- ANS;C