Pages

Kamis, 22 Oktober 2015

PANDUAN ADIWIYATA

I.      PENDAHULUAN

Pengertian dan Tujuan Program Adiwiyata
Program Adiwiyata adalah salah satu program Kementerian Negara Lingkungan Hidup dalam rangka mendorong terciptanya pengetahuan dan kesadaran warga sekolah dalam upaya pelestarian lingkungan hidup. Dalam program ini diharapkan setiap warga sekolah ikut terlibat dalam kegiatan sekolah menuju lingkungan yang sehat serta menghindari dampak lingkungan yang negatif.

Kamis, 10 September 2015

Permendikbud Kurikulum 2013

Bapak Ibu yang memerlukan Permendikbud yang berhubungan dengan kurikulum 2013 silahkan di download berikut ini :
  • Permendikbud no 59 2014

Selasa, 11 Agustus 2015

KERAJAAN SRIWIJAYA

1. Sejarah dan Lokasi
           
George Coedes menulis karangan berjudul Le Royaume de Crivi pada tahun 1918. Coedes menetapkan bahwa sriwijaya adalah kerajaan di Sumatra Selatan dengan ibukota Palembang.Yaitu tepatnya ditepi sungai musi atau sekityar kota palembang sekarang. Wilayahnya meliputi selat Malaka, selat Sunda, selat Bangka Laut Jawa bagian barat, Bangka, Jambi Hulu dan mungkin Jawa Barat (Tarumanegara) Semenanjung Malaya hingga ke tanah Genting Kra.

Kamis, 02 Juli 2015

HADIST TENTANG SHOLAT

مسند أحمد ١٣٧٨٠: حَدَّثَنَا سُفْيَانُ سَمِعْتُ ابْنَ الْمُنْكَدِرِ غَيْرَ مَرَّةٍ يَقُولُ عَنْ جَابِرٍ وَكَأَنِّي سَمِعْتُهُ مَرَّةً يَقُولُ أَخْبَرَنِي مَنْ سَمِعَ جَابِرًا وَظَنَنْتُهُ سَمِعَهُ مِنْ ابْنِ الْمُنْكَدِرِ وَعَبْدِ اللَّهِ بْنِ مُحَمَّدِ بْنِ عَقِيلٍ عَنْ جَابِرٍ
أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَكَلَ لَحْمًا ثُمَّ صَلَّى وَلَمْ يَتَوَضَّأْ
وَأَنَّ أَبَا بَكْرٍ أَكَلَ لَحْمًا ثُمَّ صَلَّى وَلَمْ يَتَوَضَّأْ وَأَنَّ عُمَرَ أَكَلَ لَحْمًا ثُمَّ صَلَّى وَلَمْ يَتَوَضَّأْ
Musnad Ahmad 13780: Telah menceritakan kepada kami Sufyan saya telah mendengar Ibnu Al Munkadir

HADIST IBADAH

قَالَ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُولُ إِنَّمَا الْأَعْمَالُ بِالنِّيَّاتِ وَإِنَّمَا لِكُلِّ امْرِئٍ مَا نَوَى فَمَنْ كَانَتْ هِجْرَتُهُ إِلَى دُنْيَا يُصِيبُهَا أَوْ إِلَى امْرَأَةٍ يَنْكِحُهَا فَهِجْرَتُهُ إِلَى مَا هَاجَرَ إِلَيْهِ
صحيح البخاري ١
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Semua perbuatan tergantung niatnya, dan (balasan) bagi tiap-tiap orang (tergantung) apa yang diniatkan; Barangsiapa niat hijrahnya karena dunia yang ingin digapainya atau karena seorang perempuan yang ingin dinikahinya, maka hijrahnya adalah kepada apa dia diniatkan” Shahih Bukhari 1:

Rabu, 01 Juli 2015

MANFAAT BELAJAR SEJARAH


A.  MANFAAT MEMPELAJARI SEJARAH SEBAGAI EDUKATIF
Sejarah pada hakekatnya merupakan dimasa yang akan dialog yang tidak berkeputusan antara masa lampau, masa kini dan masa yang akan datang. Dengan mempelajari sejarah kita menjadi tahu peristiwa-peristiwa yang terjadi pada masa lampau yang meliputi : latar belakang, peristiwanya serta akibatnya. Sehingga kita dapat mengambil hikmah dan manfaat dari segala peristiwa yang kita pelajari yang berupa ide-ide maupun konsep-konsep kreatif dari sejarah.
Hal ini sesuai dengan pendapat tokoh sejarawan seperti :

Selasa, 23 Juni 2015

Perkembangan Agama Budha

         Agama Budha diajarkan oleh Sidharta, putra Raja Sudhadana dari kerajaan Kosala, Kapilawastu. Sidharta berarti orang yang mencapai tujuan.

Perkembangan agama Hindu di Indonesia

     

 Agama Hindhu sebenarnya merupakan sinkretisme antara kepercayaan bangsa Arya dengan kepercayaan bangsa Dravida. Sifatnya Polytheisme yaitu percaya terhadap banyak dewa. Tiap-tiap dewa merupakan lambang kekuatan terhadap alam. Beberapa dewa yang terkenal adalah : Prativi (Dewa Bumi), Surya (Dewa Matahari), Bayu (Dewa Angin), Baruna (Dewa Laut), Agni (Dewa api) dan sebagainya.

JALUR SUTRA DAN JALUR EMAS

   Sejak jaman prasejarah nenek moyang bangsa Indonesia telah menjalin hubungan dengan bangsa lain. Hubungan tersebut mengarah pada pola perdagangan. Kontak dagang tersebut menyebabkan munculnya bandar-bandar pelabuhan sebagai tempat untuk bertransaksi. Berawal dari kontak dagang tersebut kemudian

Jumat, 19 Juni 2015

PERANG DINGIN , PROSES GLOBALISASI, DAN DIALOG UTARA SELATAN

       Pengertian
       Perang Dingin yaitu perang rebutan pengaruh antara blok barat        (liberal0 dan blok Timur ( Komunis).
Perang ini menimbulkan polar-polar dunia, sehingga dunia terpecah-pecah, banyak negara juga mengalami perpecahan seperti Korea utara dan Korea Selatan, Jerman Barat dan Jerman Timur dll. 

Senin, 15 Juni 2015

PROSES PERPECAHAN NEGARA YUGOSLAVIA

     Yugoslavia merupakan wilayah yang telah mengalami perpecahan selama dua kali yaitu pada masa pemerintahan kerajaan maupun republic .Masalah utama dalam mendirikan Yugoslavia adalah konflik antara ide pembentukannya dengan kenyataan bahwa orang-orang yang akan tinggal di dalamnya memiliki    perbedaan .Sebelum mereka tidak pernah bergabung dalam system politik yang sama aspirasi dan keinginan untuk bersatu hanya dilandaskan pada kemiripan asal-usul dan sama-sama terjajah selama berabad-abad.

APARTHEID DAN MUNCULNYA NEGARA BARU SETELAH BERAKHIRNYA PERANG DINGIN

Perang dingin tidak hanya mengakhiri konflik Barat dengan Timur saja, melainkan juga munculnya nasionalisme baru di berbagai kawasan dunia. Munculnya nasionalisme baru di kawasan dunia ini umumnya dipicu adanya rasa ketidakpuasan selama masa pemerintahan sebelumnya. Seperti masalah komunis yang kolot dan kejam, pemerintahan yang otoriter serta adanya penindasan.

Konflik Palestina - Esrael , Zionisme, dan konflik Libanon

A. Konflik Palestina –Israel

              Konflik antara palestina-Israel merupakan konflik antara bangsa Arab dengan bangsa Yahudi yang telah berlangsung lama. Bangsa Arab menganggap bahwa Palestina merupakan tempat atau tanah suci untuk umat Islam demikian juga dengan bangsa Yahudi yang menanggap pahwa Palestina merupakan tempat suci agama Yahudi.

Perang Teluk Antara Irak-Iran dan Irak-Kwait

Perang Teluk I (Terjadi pada tahun 1980 - 1988, antara Irak dan Iran)


       a.    Sebab-sebabnya :
  1.                   Irak dan Iran sama-sama ingin menjadi yang terdepan di kawasan Arab.
  2. Perebutan daerah Shalt El Arab adalah jalur perairan strategis yang menghubungkan  kedua  negara menuju Teluk Porsi.

POSTINGAN UNGGULAN

KISI-KISI SEJARAH X SOAL AKM

  CONTOH KISI -KISI SOAL AKM KLS X  MATA PELAJARAN IPS SEJARAH TAHUN 2022-2023